![]() |
Jadwal EURO 2012 |
Bagaimana tidak, kita disuguhi permainan memperbutkan tiket ke babak final dari tim-tim kelas bawah sampai tim favorit. Salah satunya yang terjadi pada Belanda kemarin. tim De Orange melibas San Marino dengan skor super dahsyat 11 - 0.
Nah, bagi Anda bola mania berikut ini jadwal lengkap kualifikasi Euro 2012 (Piala Eropa). Jangan sampai ketinggalan beritanya yah?
06 September 2011
Grup A, Austria vs Turki, Azerbaijan vs Kazakhstan.
Grup B, Russia vs Republik Irlandia, Slovakia vs Armenia, Macedonia vs Andorra.
Grup C, Italia vs Slovenia, Serbia vs Kepulauan Faroe, Estonia vs Irlandia Utara.
Grup D, Rumania vs Perancis, Bosnia Herzegovina vs Belarus, Luksemburg vs Albania.
Grup E, Finlandia vs Belanda, Moldova vs Hungaria, San Marino vs Swedia.
Grup F, Kroasia vs Israel, Latvia vs Yunani, Malta vs Georgia.
Grup G, Inggris vs Wales, Swiss vs Bulgaria.
Grup H, Islandia vs Siprus, Denmark vs Norwegia.
Grup I, Spanyol vs Liechtenstein, Skotlandia vs Lithuania.
07 Oktober 2011
Grup A, Turki vs Jerman, Belgia vs Kazakhstan, Azerbaijan vs Austria.
Grup B, Slovakia vs Russia, Armenia vs Macedonia, Andorra vs Republik Irlandia.
Grup C, Serbia vs Italia, Irlandia Utara vs Estonia.
Grup D, Perancis vs Albania, Rumania vs Belarus, Bosnia Herzegovina vs Luksemburg.
Grup E, Belanda vs Moldova, Finlandia vs Swedia.
Grup F, Yunani vs Kroasia, Latvia vs Malta.
Grup G, Wales vs Swiss, Montenegro vs Inggris.
Grup H, Portugal vs Islandia, Siprus vs Denmark.
Grup I, Republik Ceska vs Spanyol.
08 Oktober 2011
Grup I, Liechtenstein vs Skotlandia.
11 Oktober 2011
Grup A, Jerman vs Belgia, Turki vs Azerbaijan, Kazakhstan vs Austria.
Grup B, Russia vs Andorra, Republik Irlandia vs Armenia, Macedonia vs Slovakia.
Grup C, Italia vs Irlandia Utara, Slovenia vs Serbia.
Grup D, Perancis vs Bosnia Herzegovina, Albania vs Rumania.
Grup E, Swedia vs Belanda, Hungaria vs Finlandia, Moldova vs San Marino.
Grup F, Kroasia vs Latvia, Georgia vs Yunani, Malta vs Israel.
Grup G, Swiss vs Montenegro, Bulgaria vs Wales.
Grup H, Norwegia vs Siprus, Denmark vs Portugal.
Grup I, Spanyol vs Skotlandia, Lithuania vs Republik Ceska.
Insya Alloh, carazone akan terus memantau dan menuliskan mengenai baik itu berita maupun pertandingan live streaming Euro 2012.
0 komentar:
Posting Komentar